Kamis, 02 Februari 2012

Perangkat Lunak untuk Mengakses Internet

Mungkin sebagian
dari kita masih belum mengetahui apa itu internet. Internet adalah jaringan komputer dunia yang meliputi jutaan computer.
Sekarang ini, Internet sudah lazim di gunakan oleh masyarakat Indonesia. Karena keinginan untuk tahu dan belajar sudah ada di dalam diri mereka. Di tambah lagi, fasilitas - fasilitas untuk mengakses internet sudah tersedia dan bisa di dapatkan dengan mudah. Internet dapat menyajikan berbagai informasi yang kita inginkan. Karena di internet, kita bisa mengetahui segala informasi apa saja dari seluruh dunia yang sebelumnya sudah di muat/di unggah ke internet.

Dalam mengakses internet, tentu kita memerlukan fasilitas – fasilitas untuk menjalankan internet, salah satunya adalah perangkat lunak/aplikasi/program yang di gunakan untuk mengakses internet atau disebut juga dengan Browser (Web Browser).

Browser atau Web Browser adalah salah satu program atau perangkat lunak yang berfungsi untuk menghubungkan computer ke internet atau suatu program yang digunakan untuk mengakses internet. Namun, apa sajakah nama browser yang dapat kita gunakan untuk mengakses internet…??

Berikut ini adalah beberapa nama browser yang dapat kita gunakan untuk mengakses internet :
1.     
1. Internet Explorer
Mungkin sebagian dari Anda pernah mendengar istilah tersebut. Karena program tersebut sudah menjadi program yang wajib di ikut sertakan dalam sebuah Sistem Operasi/Window.
2.      2. Mozilla firefox
Browser ini, paling sering di gunakan oleh orang untuk mengakses internet. Selain nama browsernya yang sudah terkenal dekat dengan masyarakat, hal ini juga di sebabkan oleh pengaksesan internetnya yang lebih cepat.
3.      3. Google Crome
Browser ini, tidak kalah cepatnya dengan browser yang talah di sebutkan di atas. Karenanya, browser ini sering menjadi andalan masyarakat agar lebih cepat mengakses internet.
4.      4. Opera
Nah…., tentunya kita sudah tidak asing lagi dengan browser yang satu ini. Ya, browser ini yang sering kita temukan pada ponsel/HP. Namun, browser opera yang sering kita temui di ponsel tersebut bernama opera kecil/opera mini.

Itulah sekelumit penjelasan tentang “Perangkat Lunak untuk Mengakses Internet”. Semoga informasinya bermanfaat… :)


Tidak ada komentar:

Posting Komentar